Hari/Tanggal : Rabu/18 Oktober 2023
MUATAN MATEMATIKA VI B
GURU KELAS : RISA MELINDA SYAHRIE, S. Pd
Tabik pun! Sholeh Sholeha VI B, bagaimana kabarnya hari ini?, Alhamdulillah kita akan melaksanakan Penilaian Tengah Semester Ganjil. Kerjakan soal-soalnya dengan teliti, mandiri dan jujur, semoga kalian semua mendapat hasil yang baik, sebelum mengerjakan soal-soal penilaian tengah semesternya, jangan lupa berdoa terlebih dahulu ya. Berikut Kisi-kisi PTS Matematika👇
- Bilangan bulat negatif
- Mengurutkan bilangan bulat dari yang terkecil
- Menentukan bilangan bulat lebih kecil /lebih besar
- Lawan bilangan bulat
- Menentukan operasi hitung berdasarkan garis bilangan
- Membuat bilangan sesuai dengan kalimat matematikanya
- Hasil operasi hitung bilangan bulat
- Sifat komutatif (pertukaran tempat)
- Operasi hitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat
- Operasi hitung pembagian dan pengurangan bilangan bulat
- Hasil hitung campur bilangan cacah
- Pecahan yang paling sederhana
- Penjumlahan pecahan
- Operasi bilangan bulat yang ditunjukkan garis bilangan
- Penjumlahan bilangan bulat pada soal cerita
- Banyaknya uang dari salah satu faktor yang sudah diketahui jumlah uang seluruhnya
- Penjumlahan tiga bilangan pecahan & pengurangan pecahan
- Penjumlahan dan pengurangan tiga bilangan pecahan
- Perubahan pecahan desimal ke pecahan desimal
- Urutan berbagai pecahan dari yang terbesar
- Menentukan unsur-unsur lingkaran
- Menentukan panjang jari-jari sebuah lingkaran
- Luas lingkaran
0 komentar:
Posting Komentar