Hari/Tanggal : Rabu/30 Agustus 2023
MUATAN TEMATIK VI B
GURU KELAS : RISA MELINDA SYAHRIE, S. Pd
TEMA 2. PERSATUAN DALAM PERBEDAAN
SUBTEMA 2. BEKERJASAMA MENCAPAI TUJUAN
PEMBELAJARAN 2
Muatan Pelajaran:
PPKn KD 3.4 dan 4.4
SBdP KD 3.3 dan 4.3
Tujuan Pembelajaran:
- Peserta didik mampu menggunakan unsur apa, dimana, kapan, siapa, mengapa dan bagaimana dengan menggunakan kalimat efektif
- Peserta didik mampu menyebutkan makna upaya mempertahakan kemerdekaan
- Peserta didik mampu mengidentifikasi ciri-ciri hewan berdasarkan habitat dan makanannya.
RINGKASAN MATERI
Muatan
Pembelajaran PPKn KD 3. 4
Meneladani Kerja Sama Para Pejuang sebagai Bentuk Penerapan Nilai Persatuan dan Kesatuan
- Kita juga perlu menerapkan nilai persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari
- Dengan bersatu akan tercapai kehidupan yang damai, aman, nyaman, dan tenteram
- Salah satu penerapan nilai persatuan dan kesatuan adalah dengan melakukan kerja sama
Manfaat kerja sama sebagai berikut
- Pekerjaan menjadi lebih cepat selesai
- Pekerjaan terasa lebih ringan
- Memperkuat semangat persatuan
Muatan Pembelajaran
SBdP KD 3. 3
Pola Lantai pada Tari Daerah Pb 2
- Dalam tari, penari biasanya berpindah-pindah tempat atau berubah posisi melalui suatu gerakan.
- Perpindahan tempat tersebut mengikuti sebuah formasi yang disebut pola lantai.
0 komentar:
Posting Komentar